kekuasaan-pemimpin-memimpin-berkuasa-artikel-motivasi-blog-leadership-motivator-ainy-fauziyah.

Benarkah Jabatan itu Kekuasaan

Benarkah Jabatan itu Kekuasaan   Umumnya orang memandang jabatan itu kekuasaan. Kekuasaan melakukan sesuatu yang diinginkan. Simak kisah Rudi yang terpuruk akibat tidak jujur.   “Jabatan juga identik dengan harta. Karena semakin tinggi jabatan yang dimiliki, semakin tinggi pula gaji yang diterima dan semakin banyak harta yang bisa dikumpulkan.”   Oh ya, 1 hal lagi.…

Cara-Memahami-Orang-Lain-trik-solusi-blog-leadership-artikel-motivasi-motivator-ainy-fauziyah.

Bagaimana Cara Memahami Orang Lain

Bagaimana Cara Memahami Orang Lain   Memahami orang lain bukanlah pekerjaan yang mudah, dibutuhkan kerendahan hati kita untuk melakukannya.   Terkadang kita lebih mementingkan rasa nyaman untuk diri sendiri, daripada memberi rasa nyaman untuk orang lain. Memang, memberi rasa nyaman pada orang lain ini, awalnya, bukanlah pekerjaan yang mudah. Karena selalu ada ego di dalam…

orang-hebat-karakter-berusaha-bekerja-integritas-loyal-blog-motivasi-artikel-leadership-kerja-kantoran-motivator-ainy-fauziyah.

Bagaimana Cara Mengukur Kehebatan Kita

Bagaimana Cara Mengukur Kehebatan Kita?   Kehebatan selalu membuat seseorang rendah hati dan terus melakukan hal baik tuk banyak orang. Orang hebat itu baik & bermanfaat.   Hebat itu bukan karena berlimpah uang. Bukan juga karena tingginya pendidikan apalagi kekuasaan yang sering kita banggakan.   Apalah arti itu semua jika dengan sengaja kita salah gunakan.…

Training Leadership di Jakarta – Working with Emotional Intelligence bersama PT Sprint Asia Technology

Training motivasi leadership bersama teman-teman PT Sprint Asia Technology tanggal 6 Mei 2017 kemarin bukan hanya seru dan fun, tapi juga inspiratif, menggugah, kreatif dan para peserta luar biasa aktif. – Training motivasi 1 hari full bersama Ainy Fauziyah, motivator wanita dan pakar leadership terbaik Indonesia ini membawakan topik “Working with Emotional Intelligence”. Selama sesi…

Training Motivasi di Jakarta – Superwoman for Career bersama PT GMF AeroAsia – Garuda Indonesia Group

Training Motivasi GMF Garuda Indonesia ‘Superwoman for Career’ bersama Ainy Fauziyah, motivator leadership yang sangat inspiratif, menggugah dan seru dalam memperingati Hari Kartini dengan topik “Superwoman for Career” bersama seluruh karyawati di PT GMF AeroAsia – Garuda Indonesia Group pada tanggal 21 April 2017 yang lalu di Cengkareng. – Hadir pula Bapak Harkandri M. Dahler…