Training Motivasi Leadership di Jakarta – Working Parents bersama Bank HSBC
Training motivasi “Working Parents” bersama HSBC oleh Motivator Indonesia Ainy Fauziyah yang dilaksanakan pada tanggal 21 Oktober 2015 di Hexagon Cafe, Menara Mulia Jakarta. – Working Parents menjadikan peserta sebagai orangtua yang membangun waktu berkualitas antara karir dan anak. Kedekatan hubungan kita dengan anak sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan, pola pikir, prestasi dan rasa percaya diri…